Mendikdasmen RI, Abdul Mu'ti KUNKER Ke PGI.! Pdt. Gomar Gultom MINTA Kirim Guru Ke Sekolah Kristen.?

Edisi: 954
Halaman 3
Integritas |Independen |Kredibel

       Potret: KT|Properti

JAKARTA, KUPANG TIMES - Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Republik Indonesia (Mendikdasmen RI), Abdul Mu'ti, siap membuat beberapa sistem sekolah keagamaan. 

Mendikdasmen RI, Abdul Mu'ti, melakukan kunjungan kerja ke Kantor Pusat Persekutuan Gereja Indonesia (PGI). 

dalam kunjuangannya, banyak pembahasan, terkait masa depan pendidikan.

salah satunya, distribusi (Kirim) guru PPPK Kristen dan dana BOS (Bantuan Operasional Sekolah) Daerah 3T (Tertinggal, Terdepan, dan Terluar) serta sistem pendidikan berbasis komunitas. 

dalam kunjungan ke Persekutuan Gereja Indonesia (PGI), Mendikdasmen RI, Abdul Mu'ti, menekankan bahwa; masyarakat merupakan stakeholder pendidikan.

untuk itu, penting bagi semua untuk bersama-sama mendukung cita-cita mencerdaskan kehidupan bangsa untuk masyarakat.

"Kami di Kemendikdasmen ingin membangun paradigma bahwa kementerian ini harus menjadi rumah pendidikan. 

Selain itu, kami juga ingin memperkuat gotong royong mencerdaskan bangsa,"|Mu'ti (Mendikdasmen Rai) saat di Kantor PGI, dilansir dari rilis Kemendikdasmen RI) 

dalam kesempatan tersebut, Pendeta. Gomar Gultom, menyoroti, tentang distribusi (Kirim) guru PPPK, untuk juga dapat mengajar di sekolah swasta. 

Hal tersebut, di ungkapkan Pdt. Gomar, untuk menghindari fenomena banyaknya Sekolah Swasta Kristen yang tutup karena kekurangan guru. 

"dalam kunjungan ini kami berharap Mendikdasmen agar memerhatikan persoalan mengenai distribusi guru untuk Sekolah Kristen, 

Kami juga memberikan masukan untuk pengadaan guru Kristen dan penyaluran dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk sekolah kristen di kawasan 3T,"|Pdt. Gomar Gultom (Ketua PGI) 

menanggapi hal sorotan Pdt. Gomar Gultom, Abdul Mu'ti, mengatakan bahwa; pemerintah melalui Kemendikdasmen RI menganggap sekolah swasta sebagai mitra kerja sama. 

"masukan dan aspirasi dari pertemuan bersama PGI ini akan kami tampung dan menjadi pertimbangan dasar pengembangan kerja sama maupun pemajuan sekolah kristiani ke depannya,"|Mu'ti (Mendikdasmen RI) 

BERSUARA KERAS untuk Demokrasi dan Keadilan dan Kejujuran.

Informasi Artikel:

| Konteks: Pendidikan, 

| Penulis: W.J.B

| Sumber: Kemendikdasmen RI, PGI, 

| Penerbit: Kupang TIMES 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®