ENSIKLOPEDI: Ikan Tuna Bisa Jadi Indikator Perubahan Iklim dan Kenaikan Suhu.?

Edisi: 840
Halaman 2
Integritas|Independen |Kredibel

       Potret: Pinterest|Properti

KUPANG TIMES - selain memiliki cita rasa yang lezat, ternyata ikan tuna bisa menjadi indikator perubahan iklim dan suhu lho.! 

ikan tuna /atau dalam istilah latinnya adalah Thunnus sp, merupakan salah ikan yang sering dikonsumsi oleh masyarakat khususnya masyarakat di wilayah Asia Timur, seperti; Jepang dan China. 

ikan tuna tersebut, tidak hanya dikonsumsi saja, tetapi juga dapat digunakan sebagai indikator perubahan iklim dan kenaikan suhu. 

gimana caranya.? Yuk simak Penjelasan dibawah ini:

ikan tuna memiliki sistem sensor yang cukup baik, dalam memberikan indikator kenaikan suhu di dalam laut. 

pergerakan ikan tuna, akan berbanding lurus dengan grafik pemetaan perubahan suhu di lautan. 

tingkah laku ikan tuna, selalu berubah dan sangat tergantung pada lingkungan disekitarnya. 

dan ikan tuna akan cenderung mencari tempat yang nyaman, yakni; perairan yang memiliki suhu yang cenderung dingin. 

pada penerapannya, perairan yang mengalami kenaikan suhu akan semakin sedikit varietas ikan tuna yang tinggal didalamnya. 

tentunya ikan tuna tersebut, akan bermigrasi ke wilayah perairan yang lain. 

secara umum, semua spesies tuna, menghindari suhu diatas 29° derajat celcius.

wilayah perairan yang dekat dengan perkotaan memiliki tenakan suhu panas yang jauh lebih tinggi dibandingkan dengan dengan wilayah perairan yang lain, sehingga ikan tuna jarang berada di perairan dekat perkotaan. 

oleh karena itu, suhu di lautan, perlu dijaga dan wilayah perairan yang cenderung panas perlu diperkecil, supaya ikan tuna dapat terus tumbuh dan berkembang. 

hal tersebut penting dan wajib dilakukan, karena ikan tuna bukan jenis ikan yang dapat dibudidayakan. 

dan perlu adanya ekosistem alami, yang mendukung pola hidup ikan tuna tersebut. 

BERSUARA KERAS untuk Demokrasi dan Keadilan dan, Kejujuran. 

| Narasi: Biologis, Iklim, 

| Text: W.J.B

| Sumber Literasi: Serikat Pekerja Perikanan Indonesia, 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®