PENGALIHAN Dana BOS Ke Makan Siang dan Susu Gratis, MENGANCAM Akses Siswa Miskin.?

Edisi: 731
Halaman 3
Integritas|Independen |Kredibel

       Potret: Pixabay|Properti

JAKARTA, KUPANG TIMES - Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (BAPENAS) telah melakukan Kalkulasi, untuk memperkirakan kebutuhan anggaran program makan siang dan susu gratis, yang di gagas oleh Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. 

Jika ditotal, program makan siang dan susu gratis, untuk setahun saja, Pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka, membutuhkan duit senilai IDR 100,8 Triliun. 

Pemerintah WAJIB Pertimbangkan usulan, yang mengatakan, program makan siang dan susu gratis, akan menggunakan duit dari program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk memuluskan perjalanan program utama dari Prabowo-Gibran. 

dan usulan tersebut, ditentang keras oleh Perhimpunan Pendidikan dan Guru (P2G) dan Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI). 

lalu, bagaimana peran dana BOS, dalam Pendidikan Indonesia.? 

ini Infografis singkatnya:








BERSUARA KERAS untuk Demokrasi dan Keadilan dan Kejujuran. 

| Narasi: Pangan, Pendidikan, Keuangan, Politik, 

| Text: W.J.B

| Sumber Literasi: BAPENAS, P2G, FSGI, KataData, ANTARA, 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®