'KALAHKAN Yordania di Final,' Qatar JUARA Piala Asia 2023, Akram Afif Hattrick.?

Edisi: 687
Halaman 3
02 Hari Lagi

              Potret: AFC|Properti

QATAR, KUPANG TIMES - Juara Bertahan, Tim Nasional Qatar JUARA Piala Asia 2023, usai mengalahkan tim nasional Yordania, dengan skor 3-1, Sabtu, (10/02/24). 

dan striker timnas Qatar, Akram Afif, jadi man of the match (MVP), dan top skor (8 goal) dengan torehan hattrick-nya. 

di menit Ke-22, timnas Qatar berhasil unggul 1-0, goal  di-cetak oleh Akram Afif, melalui titik penalti.

sepakan Akram Afif ke arah kanan gawang, sukses di-baca oleh Kiper Yordania, Yazeed Abu Laila. 

Namun, bola yang di-sepak cukup kencang, membuat Kiper timnas Yordania, Abu Laila, gagal menepis bola tersebut. 

Penalti tersebut, di-berikan wasit Ma Ning ke timnas Qatar, usai Akram Afif di-jatuhkan oleh pemain bertahan timnas Yordania, Abdallah Nasib. 

pergerakan Nasib yang gagal antisipasi pergerakan Akram Afif, yang sukses menerobos ke kotak penalti hingga akhir-nya memaksa Nasib menjatuhkan Akram Afif dari belakang.

timnas Qatar berhasil meredam tekanan dari timnas Yordania di babak pertama. 

timnas Qatar 1-0 timnas Yordania

Memasuki babak kedua, timnas Qatar terlihat berupaya untuk lebih tenang dalam penguasaan bola, sedangkan timnas Yordania terlihat terlihat mulai menekan lini pertahanan timnas Qatar.

di menit Ke-61, timnas Yordania memiliki 2 (dua) peluang secara beruntun untuk come-back (balik unggul).

Namun, Kiper timnas Qatar, Meshaal Barsham, sukses meredam kedua peluang tersebut. 

di momen pertama, Mousa Tamari melepaskan tembakan keras yang bisa dibendung oleh Barsham. 

di menit Ke-67, timnas Yordania, berhasil menyamakan kedudukan. 

umpan Ehsan Haddad berhasil di-teruskan dengan sepakan keras kaki kiri Yazan Al Naimat. 

Kiper timnas Qatar, Meshaal Barsham, tidak bisa berbuat banyak untuk membendung sepakan tersebut.

timnas Qatar 1-1 timnas Yordania 

Kesuksesan timnas Yordania menyamakan kedudukan tidak bertahan lama. 

di menit Ke-70, timnas Qatar kembali mendapatkan penalti, usai Mahmoud Al Mardi menjatuhkan Almoez Ali. 

Penalti di-berikan wasit, usai melihat tayangan ulang lewat VAR.

Akram Afif kembali maju sebagai eksekutor dan goal. 

timnas Qatar 2-1 timnas Yordania 

setelah waktu normal 90 menit usai, wasit berikan tambahan waktu 13 menit, yang di sebabkan oleh berbagai momen pelanggaran mau-pun kontak antar pemain. 

di menit Ke-90+4, timnas Qatar kembali mendapat penalti.

Akram Afif kembali di-langgar oleh Kiper timnas Yordania, Yazeed Abu Laila. 

Wasit Ma Ning langsung menunjuk titik putih setelah melihat monitor VAR.

Akram Afif maju sebagai eksekutor dan goal. 

timnas Qatar 3-1 timnas Yordania

      Akram Afif, Top Skor Piala Asia 2023, MVP

setelah goal ketiga, tidak ada lagi goal tercipta hingga wasit meniup pluit panjang, tanda pertandingan Final Piala Asia 2023 telah berakhir.

untuk di-ketahui • Piala Asia edisi 2019 timnas Qatar sukses mengalahkan timnas Jepang di Final. 

Piala Asia 2023, timnas Qatar sukses mempertahankan Trophy Piala Asia, usai mengalahkan timnas Yordania. 

Susunan Pemain:

timnas Yordania (3-4-3), 
Yazeed Abu Laila; Abdallah Nasib, Yazan Al Arab, Salem Al Ajalin; Ehsan Haddan, Nizar Al Rashdan, Noor Al Din Rawabda, Mahmoud Mardi (Saleh Ratib 80); Mousa Suleiman, Yazan Al Naimat, Ali Iyad Olwan (Anas Al Awadat 90)

timnas Qatar (3-5-2), 
Meshaal Barsham; Tarek Salman, Almahdi Ali (Boualem Khoukhi 81), Lucas Mendes; Youssef Abdel Razzaq (Ismaeel Mohammad 63), Jassem Gaber (Ali Asad 53), Ahmed Fathi, Hasan Al Haydos (Abdel Aziz Hatem 53), Mohammed Waad; Almoez Ali, Akram Afif

Suara Penentu • AYO Sukseskan Pemilu 2024.!

| Narasi: olahraga sepakbola, 

| Text: W.J.B

| Sumber Literasi: AFC, FIFA, 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®