'Tembus 16 Besar Piala Asia 2023,' Coach Timnas Indonesia, Shin Tae-Yong: "Tuhan Lihat Kerja Keras Timnas,"

Edisi: 673
Halaman 1
16 Hari Lagi

       Foto: FIFA|Properti

QATAR, KUPANG TIMES - Coach Tim Nasional Indonesia, Shin Tae-Yong tersenyum bahagia, usai sukses membawa Justin Hubner cs menembus 16 besar fase gugur Piala Asia 2023.

namun, Pelatih asal Korea Selatan itu, menolak pandangan banyak pengamat /atau pandit sepakbola, bahwa; kesuksesan timnas Garuda tembus fase knock-out Piala Asia 2023, merupakan Keajaiban. 

Coach Shin Tae-Yong, mengatakan, kesuksesan tersebut di-atas adalah hadiah atas kerja keras, yang di-lakukan Elkan Baggot dan kawan-kawan di fase grup D, Piala Asia 2023.

"tanpa Kerja Keras,"

"Tuhan pasti, tidak akan kasih (beri) kesempatan ini,"

"para pemain, sudah bekerja keras di setiap pertandingan,"

"jadi, yang Di-atas (Tuhan) mengetahui usaha keras kami,"|Shin Tae-Yong (Coach timnas Indonesia), dalam keterangan resmi-nya. 


untuk di-ketahui • tiga kali pertandingan, timnas Indonesia meraih dia kekalahan (timnas Irak dan timnas Jepang), dan meraih satu kemenangan, dengan mengalahkan timnas Vietnam. 

di dalam pertandingan tersebut, timnas Garuda selalu mencetak gol. 

Kesuksesan timnas Indonesia menembus ke putaran kedua Piala Asia 2023, untuk pertama kalinya sepanjang sejarah, saat timnas Kirgizstan menahan timnas Oman 1-1.

Suara Penentu • AYO Sukseskan Pemilu 2024.!

| Narasi: olahraga, sepakbola, sejarah, 

| Text: W.J.B

| Sumber Literasi: FIFA, AFC, AFF, PSSI, 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®