POLITICAL ISSUES, Najwa Shihab: "Pemilih Muda JANGAN MAU Jadi Pion Capres dan Cawapres,"

Edisi: 611

Halaman 2

       Foto: matanajwa|Properti

JAKARTA, KUPANG TIMES - Founder Matanajwa, Najwa Shihab, menghadiri acara "Indonesia Milenial and Gen Z Summit 2023," di Senayan Park, Jakarta Pusat, Sabtu, (25/11/23). 

di momen acara IMGS tersebut, mbak Nana (sapaan akrab) menghimbau para gen Milenial dan gen Z, supaya menjadi pemilih  yang kritis dan jangan menjadi pion, bagi para calon Presiden dan Wakil Presiden, di Kontestasi Pilpres 2024 mendatang. 

"kerap kali, kita pemilih itu, tanpa sadar, di-jadikan pion /atau boneka,"

"kita dengan enteng begitu, ya di dorong untuk mendukung mati-matian /atau menentang mati-matian,"

"bahkan, kita tanpa sadar, kemudian terperangkap, untuk secara membabi-buta mengartikan kecintaan kita, dengan fanatisme luar biasa,"

"enggak ragu-ragu menunjukkan identitas, hanya untuk bilang, Kita pendukung A, Kita enggak mau dukung B,"

"enggak sadar tuh, Kita di-jadikan objek,"

dari penjelasan tersebut, Najwa Shihab, meminta pemilih muda sadar dan menolak untuk di-jadikan objek dalam kontestasi pemilu 2024.

"Kita bicara kampanye,"

"mari sadar untuk menolak di-jadikan objek,"

"Kita harus jadi subjek, jangan hanya mau di-giring seperti ini,"

"jadi, Kita sebagai pemilih dislike semua rayuan itu,"

"mari gunakan, cara berpikir kritis, tambah pengetahuan politik dan pertajam analisa,"|Najwa Shihab (Founder Matanajwa) 

Suara Penentu • AYO Sukseskan Pemilu 2024.!

| Narasi: Politik, 

| Text: W.J.B

| Sumber Literasi: IDN Times, Najwa Shihab, 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®