ENSIKLOPEDI: "Jangan Simpan Makanan di Wadah Berbahan Plastik, Bisa Memicu Kanker,"

Edisi: 588

Halaman 1

       Foto: Pinterest|Properti

KUPANG TIMES - Hayo Ibu-ibu, siapa yang selalu memakai wadah plastik, seperti; tas kresek plastik /wadah serupa berbahan plastik, untuk keperluan dapur.? 

mendingan di-kurangi dulu pemakaian wadah berbahan plastik.

karena wadah berbahan plastik, bisa memicu kanker, lho.! 

kok bisa ya.? tentu saja bisa.! karena wadah berbahan plastik, banyak di-temukan kandungan Zat Bisphenol A (BPA). 

zat BPA bisa menyebar keluar dari wadah berbahan plastik tersebut ke makanan /atau minuman, yang di-simpan di dalam-nya, terutama, jika di-simpan dalam waktu yang relatif lama. 

dan zat BPA inilah yang memicu terjadi-nya kanker, mempengaruhi kesuburan pria dan wanita, obesitas diabetes tipe 2, dan penyakit jantung. 

Wah Berbahaya juga yaa, 

Jadi, Ibu-ibu, di-sarankan, memakai wadah berbahan kaca /atau wadah berbahan stainless stell, untuk menyimpan makanan dan minuman, karena kedua model wadah tersebut, telah terjamin keamanan-nya. 

dan, wadah berbahan kaca /atau wadah berbahan stainless stell, bisa di-temui di pusat perbelanjaan perabot dapur dan rumah tangga, di Kota anda. 

AYO Sukseskan Pemilu 2024.!

| Narasi: Kesehatan, 

| Text: W.J.B

| Sumber Literasi: berbagai sumber, 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®