Presiden China, Xi Jinping Bertemu Presiden Rusia, Vladimir Putin.!

Edisi: 362

Halaman 3

       Foto: China Xinhua News

RUSIA, KUPANG TIMES - Tekanan besar dari Amerika Serikat, NATO, PBB, Uni Eropa dan International Criminal Court yang telah menerbitkan surat perintah penangkapan Presiden Rusia, Vladimir Putin, terlihat tidak cukup untuk menghambat aktivitas dari Putin dalam menjalankan tugasnya sebagai Kepala Negara. 

Hal itu terlihat dari, Presiden Rusia, Vladimir Putin menyambut dan menerima kedatangan Presiden China, Xi Jinping, Senin, (20/03/23). 

Kedatangan Presiden China, Xi Jinping ke Rusia, untuk membahas Kerjasama Ke-dua Negara. 

Setelah melakukan pertemuan bilateral dengan Putin, Xi mengatakan bahwa; "Kami membahas kerjasama strategis koordinasi yang komprehensif antara Ke-dua Negara, yang telah menjaga Keadilan dan Keadilan Internasional, di satu sisi,"

"Dan, Kami juga mempromosikan kemakmuran bersama dan perkembangan Ke-dua Negara, di sisi lain,"

Untuk di ketahui - Xi rencananya berada di Moskow, Rusia hingga Rabu, (22/03/23). 

|Narasi: Pemerintah, Hukum, Bisnis, 

|Teks: W.J.B

|Sumber Literasi: China Xinhua News, 

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

Top Post Ad

Below Post Ad

Copyright © 2022 The Kupang Times Newsroom.com ™ Design By The Kupang Times Newsroom.com ®